Lukas 11:54 Terjemahan Sederhana Indonesia (TSI)

Mereka berpura-pura mendengarkan ajaran-Nya, tetapi sebenarnya mereka ingin menjebak-Nya. Kalau Yesus mengajarkan sesuatu yang salah, mereka berencana mempersalahkan Dia di hadapan para pemimpin Yahudi.

Lukas 11

Lukas 11:46-54