Mazmur 20:8-10 Alkitab Terjemahan Baru (TB)

8. Orang ini memegahkan kereta dan orang itu memegahkan kuda,tetapi kita bermegah dalam nama Tuhan, Allah kita.

9. Mereka rebah dan jatuh,tetapi kita bangun berdiri dan tetap tegak.

10. Ya Tuhan, berikanlah kemenangan kepada raja!Jawablah kiranya kami pada waktu kami berseru!

Mazmur 20