Keluaran 28:8 Alkitab Terjemahan Baru (TB)

Sabuk pengikat yang ada pada baju efod itu haruslah sama buatannya dan seiras dengan baju efod itu, yakni dari emas, kain ungu tua, kain ungu muda, kain kirmizi dan lenan halus yang dipintal benangnya.

Keluaran 28

Keluaran 28:7-9